Doa Memakai Pakaian Biasa
Dalam firman Allah Swt Surat Ghafir
ayat 60
وَقَالَ رَبُّكُمُ ادۡعُوۡنِىۡۤ اَسۡتَجِبۡ لَـكُمۡؕ اِنَّ
الَّذِيۡنَ يَسۡتَكۡبِرُوۡنَ عَنۡ عِبَادَتِىۡ سَيَدۡخُلُوۡنَ جَهَنَّمَ
دَاخِرِيۡنَ
٦٠
Dan Tuhanmu
berfirman, "Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Aku perkenankan bagimu.
Sesungguhnya orang-orang yang sombong tidak mau menyembah-Ku akan masuk neraka
Jahanam dalam keadaan hina dina."
Dalam
surat al ghafir ayat 60 Allah Swt memerintahkan kita berdoa kepadanya maka dari
itu dalam melakukan setiap kegiatan kita dicontohkan oleh nabi Saw untuk selalu
memanjatkan doa kepada-Nya termasuk doa
ketika kita memakai pakaian berikut adalah doa memakai pakaian
اَللّٰهُمَّ
اِنِّى اَسْأَ لُكَ مِنْ خَيْرِهِ وَ خَيْرِ مَا هُوَ لَهُ وَاَعُوْذُبِكَ مِنْ
شَرِّهِ وَ شَرِّ مَاهُوَ لَهُ
ALLAAHUMMA INNI AS’ALUKA MIN KHAIRIHII WAKHAIRI MAA HUWALAHU
WAA’UUDZU BIKA MIN SYAHRRIHII WA SYARRIMAA HUWA LAHU
Ya Allah aku minta kepada-Mu kebaikan pakaian ini dan kebaikan yang
ada padanya,dan aku berlindung kepada-Mu dari kejahatan pakaian ini dan
kejahatan yang ada padanya
download doa memakai baju
![]() |
doa memakai baju |
0 comments:
Posting Komentar