Doa ketika mendengar kokok ayam atau lolong anjing
apabila kalian mendengar ayam berkokok,mintalah karunia (berdoa)kepada Allah,karena dia melihat malaikat,dan apabila kalian mendengar ringkikan keledai mintalah perlindungan kepada Allah,karena dia melihat setan (HR.Bukhari 3303 dan muslim 2729)
berdasar dari hadits diatas Rasulullah SAW menganjurkan kita memanjatkan doa ketika kita mendengar ayam berkokok berikut adalah doa ketika mendengar kokok ayam atau lolongan anjing
اَللّٰهُمَّ
اِنِّى اَسْئَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ
ALLAAHUMMA INNII AS-ALUKA MIN FADLI-LIKA
Ya Allah sesungguhnya aku mohon anugerah kepada kita
Download
doa ketika mendengar kokok ayam atau lolong anjing
![]() |
doa dketika mendengar kokok ayam dan anjing |
0 comments:
Posting Komentar